MATERI XIII : UJI CHI SQUARE 3

Uji Kai Kuadrat untuk Goodness of Fit

Pengujian ini digunakan untuk mengetahui apakah suatu himpunan frekuensi yang diperoleh dari hasil observasi mempunyai distribusi frekuensi yang sesuai dengan distribusi tertentu yang diharapkan (teoristis). Secara umum yang diuji adalah distribusi normal dan distribusi binomial. Jika banyaknya kelas frekuensi yang diharapkan dinotasikan dengan k, dan banyaknya besaran yang dihitung dari frekuensi observasi yang digunakan untuk menghitung frekuensi yang diharapkan, yaitu rata-rata, standart deviasi dan nilai Z (3 besaran) dinotasikan dengan b, maka untuk mendapatkan derajat kebebasan (df) adalah k – b.

Contoh :
Nilai ujian mata kuliah Statistika yang ditempuh oleh mahasiswa Fakultas Ekonomi diharapkan mempunyai distribusi normal. Hasil distribusi frekuensi nilai ujian mata kuliah Statistika (75 mahasiswa) adalah sebagai berikut :





Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Penerbit: Ardana Media Yogyakarta (Mei 2009)

Penerbit: Ardana Media Yogyakarta (Mei 2009)

Penerbit: P2FE_UMP, Ponorogo (Oktober 2010)

Penerbit: P2FE_UMP, Ponorogo (Oktober 2010)

Penerbit: Ardana Media Yogyakarta (Maret 2009)

Penerbit: Ardana Media Yogyakarta (Maret 2009)

Penerbit : Univ. Muhammadiyah Ponorogo Press, Maret 2013

Penerbit : Univ. Muhammadiyah Ponorogo Press, Maret 2013

Penerbit Univ. Muhammadiyah Ponorogo Press (Juli 2013

Penerbit Univ. Muhammadiyah Ponorogo Press (Juli 2013

Penerbit UNMUH Ponorogo Press Bulan Juli 2015

Penerbit UNMUH Ponorogo Press Bulan Juli 2015

  ©REYOG CITY. Template by Dicas Blogger.

TOPO