MATERI XVIII : ANALISIS REGRESI DAN KORELASI BERGANDA 2

Pengujian Hipotesis
Seperti yang telah dijelaskan dalam materi sebelumnya, untuk menguji hipotesis digunakan Uji T dan Uji F serta didukung dengan nilai Koefisien Determinasi (R Kuadrat). Pada bagian ini akan dijelaskan pengujian hipotesis untuk regresi linier berganda dengan tiga variabel.

Uji T (Uji Parsial)
Uji T digunakan untuk menguji tingkat signifikan dari pengaruh variabel independen secara parsial terhadap variabel dependen. Uji dilaksanakan dengan langkah membandingkan T hitung dengan T tabel. Terdapat tiga jenis dari hipotesis statistik, yaitu:


Uji F (Uji Serempak)
Uji F digunakan untuk menguji tingkat signifikan dari pengaruh variabel independen secara serempak terhadap variabel dependen. Uji dilaksanakan dengan langkah membandingkan nilai dari F hitung dengan F tabel. Hipotesis statistik yang diajukan:
Ho : b1 = b2 = 0 dan Ha : b1 ≠ b2 ≠ 0
Nilai F hitung dicari dengan rumus :


Kooefisien Determinasi (R Kuadrat)

Koefisien determinasi digunakan untuk menentukan seberapa besar variasi variabel dependen (Y) yang dapat dijelaskan oleh variabel independen (X1 dan X2). untuk mendapatkan nilai koefisien determinasi digunakan rumus sebagai berikut :


4 komentar:

  1. Pak Santoso, blognya bagus...

    BalasHapus
  2. terima kasih atas infonya...
    sangat membantu saya untuk menyusun laporan akhir...
    jaya ponorogoQ

    BalasHapus
  3. Terima kasih atas materi'a.
    tapi, kenapa terlalu singkat ????

    BalasHapus
  4. Memang singkat supaya mudah dipahami, kalau pingin lengkap baca bukunya.

    BalasHapus

Penerbit: Ardana Media Yogyakarta (Mei 2009)

Penerbit: Ardana Media Yogyakarta (Mei 2009)

Penerbit: P2FE_UMP, Ponorogo (Oktober 2010)

Penerbit: P2FE_UMP, Ponorogo (Oktober 2010)

Penerbit: Ardana Media Yogyakarta (Maret 2009)

Penerbit: Ardana Media Yogyakarta (Maret 2009)

Penerbit : Univ. Muhammadiyah Ponorogo Press, Maret 2013

Penerbit : Univ. Muhammadiyah Ponorogo Press, Maret 2013

Penerbit Univ. Muhammadiyah Ponorogo Press (Juli 2013

Penerbit Univ. Muhammadiyah Ponorogo Press (Juli 2013

Penerbit UNMUH Ponorogo Press Bulan Juli 2015

Penerbit UNMUH Ponorogo Press Bulan Juli 2015

  ©REYOG CITY. Template by Dicas Blogger.

TOPO